samsung m31, Bagi anda yang menggunakan hp samsung m31, pasti belum tau jika tiap kita buka aplikasi di samsung m31 pasti menghasilkan cache atau file sampah. Nah file sampah yang banyak bisa membuat hp samsung m31 menjadi lelet, lemot dan kurang responsif. Untuk itu, silakan saja bagi anda pengguna ponsel samsung m31 untuk bersih-bersih. Namun uniknya jika di samsung m31, tidak ada aplikasi pembersih sampah khusus. Jadi untuk menghapus file cache di samsung m31, anda harus ingat dulu aplikasi yang sering di buka, semakin sering aplikasi dibuka di samsung m31, semakin banyak cache. Makanya kalau di samsung m31, menghapus sampah aplikasi itu per aplikasi, intinya satu persatu aplikasi di samsung m31 kita cek atau hapus cache. Caranya berikut ini.
Pertama, silakan tekan lama ikon aplikasi di samsung m31 yang ada curigai ada banyak sampah.
Kemudian akan muncul menu dilayar samsung m31, pilih saja ikon i yang dalam lingkaran.
Setelah masuk ke info aplikasi hp samsung m31, pilih menu penyimpanan.
Maka anda akan melihat size cache di memori aplikasi samsung m31 yang tersedia, pada bawah layar hp samsung m31, silakan pilih hapus memori.
Nanti hasilnya memori sampah samsung m31 menjadi 0 Byte, yang artinya berhasil dihapus. Selanjutnya silakan periksa aplikasi lain di hp samsung m31 anda, dengan cara yang sama. Tapi cek saja aplikasi yang anda sering buka di samsung m31.